Kebiasaan Merokok dan Polusi Sebabkan Penyakit dengan Kematian Paling Tinggi

- 21 November 2021, 20:11 WIB
Ilustrasi orang merokok
Ilustrasi orang merokok /Unsplach/Soheyl Dehghani/

Zona Kaltara - Tanpa disadari, beberapa penyakit-penyakit tersebut banyak ditemukan di sekitar Anda.

Penyakit tersebut juga menjadi salah satu penyebab kematian paling tinggi di dunia.

Dilansir zonakaltara.com dari Healthline, berikut penyakit paling berbahaya dan mematikan yang perlu diwaspadai:

Baca Juga: UPDATE Covid-19 di Tarakan, 21 November 2021, Bertambah 2 Pasien Sembuh

1. Penyakit jantung iskemik atau arteri koroner

Penyakit ini dinobatkan sebagai penyakit paling mematikan di dunia, penyakit arteri koroner yang biasanya dikenal dengan coronary artery disease (CAD).

CAD terjadi ketika pembuluh darah yang memasok darah ke jantung menjadi menyempit. CAD yang tidak diobati dapat menyebabkan nyeri dada, gagal jantung, dan aritmia.

Baca Juga: UPDATE Covid-19 Global, Minggu 21 November 2021: Ada 106,897 Pasien Sembuh,Indonesia Urutan 14 Akumulasi Kasus

2. Stroke

Halaman:

Editor: Jubaedah

Sumber: Heatlhline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x