Perlu Diperhatikan, 10 Warna Urin Ini Bisa Menandakan Penyakit Dalam Tubuh Anda

- 15 Mei 2022, 12:54 WIB
Ilustrasi urine
Ilustrasi urine /

Itu menandakan anda terlalu terhidrasi atau kemungkinan anda mengalami masalah ginjal, seperti diabetes.

4. Begitu pula dengan urin yang nampak putih atau mendung, itu menandakan bahwa tubuh anda mengamalami dehidrasi ataupun masalah lain seperti ISK; diabetes dan batu ginjal.

5. Jika urin anda terlihat berwarna Oranye kemungkinan disebabkan karena anda mengalami dehidrasi atau sering mengonsumsi obat anti inflamasi.

Baca Juga: Dana Bansos Sembako BPNT 2022 Belum Sampai Di Tangan Penerima? Segera Kirim Aduan dengan Cara Berikut

Adapun masalah lain disebabkan karena darah dalam urin ataupun masalah hati.

6. Jika urin anda terlihat berwarna Merah, kemungkinan disebabkan karena anda mengalami masalah prostat, seperti pendarahan dalam urin; ISK, atau terlalu banyak makan makanan merah serta obat-obatan.

7. Namun Jika urin anda terlihat berwarna Merah gelap, menandakan Anda sering mengonsumsi makanan tertentu; obat-obatan ataupun olahraga berlebihan.

8. Jika urin anda terlihat berbusa atau gelembung, itu menandakan di dalam urin anda terdapat sebuah protein.

Baca Juga: TERKUAK! Puput Ungkap Doddy Sudrajat Memakai Uang Asuransi Vanessa Angel untuk Beli Mobil dan Barang KW

9. Selanjutnya, jika urin anda terlihat berwarna nila, atau ungu, kemungkinan anda mengalami Infeksi bakteri.

Halaman:

Editor: Jubaedah

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x