Wajib Cek! Anda Bisa Dapatkan Bansos yang Masih Disalurkan Pemerintah di Bulan November 2021

- 4 November 2021, 11:52 WIB
Ilustrasi uang Rupiah.
Ilustrasi uang Rupiah. /Pixabay/

Zona Kaltara - Bantuan sosial (bansos) oleh pemerintah dalam upaya pemulihan ekonomi masyarakat di masa pandemi Covid-19 masih terus dilakukan.

Untuk di bulan November 2021 ada beberapa bansos yang masih disalurkan pemerintah bagi warga yang kurang mampu dan terdampak pandemi.

Baca Juga: Ayo Daftar! Lowongan Kerja PT PELNI Sudah Dibuka, ini Syarat dan Caranya

Sejumlah bansos yang masih dicairkan pemerintahan sampai bulan November ini, yakni kuota belajar kemendikbud, diskon listrik, program keluarga harapan (PKH) dan BLT UMKM.

Dilansir zonakaltara.com dari beberapa laman resmi pemerintahan, bansos bulan November 2021 ini berasal dari bantuan sosial reguler yang ada dalam tanggung jawab Kementerian Sosial (Kemensos), Kementerian Keuangan (Kemenkeu), hingga Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud).

Baca Juga: Daftar Sekarang! Kalimantan Utara Masuk Dalam Penambahan Wilayah Penerima Bantuan Subsidi Upah

Berikut rincian daftar Bansos yang cair bulan November

- Bansos Kuota belajar Kemendikbud

Kementerian Pendidikan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) memberikan bantuan kuota belajar yang disalurkan setiap tanggal 11-15 setiap bulan hingga November 2021.

Halaman:

Editor: Hendi Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah