Skincare Murah ini Tidak Mengandung Merkuri dan Aman Digunakan, Salah Satunya Bedak Fanbo

- 8 November 2021, 07:28 WIB
Dr.Richard
Dr.Richard /Tangkapan YouTube/dr. Richard Lee /

Zona Kaltara - Produk-produk kecantikan sudah sejak zaman dulu ada dan digunakan di Indonesia, dan dijual dengan harga murah.

Produk skincare tersebut banyak dikatakan berbahaya dan mengandung merkuri, karena harganya yang sangat murah.

Padahal tidak semua skincare murah berbahaya, dan tidak semua skincare yang harganya mahal aman digunakan.

Baca Juga: Menyesal Baru Tahu Sekarang! Jamur Enoki Cocok untuk Penderita Diabetes dan Menyehatkan Otak

Skincare yang tidak aman atau abal-abal yaitu skincare yang tidak lengkap prosedurnya, yang polosan atau tidak ada nomor BPOM, tapi dijual bebas di pasaran.

Berikut 5 produk skincare legendaris harga murah tapi aman digunakan, direview oleh dr. Richard Lee, dilansir dari YouTube dr. Richard Lee, MARS yang diunggah 3 April 2021.

Baca Juga: Ramalan 6 Zodiak Rabu, 3 November 2021 : Perhatikan Kesehatan

1. Kelly Pearl Cream

Setelah di cek di laboratorium, ternyata Kelly Pearl Cream ini tidak mengandung merkuri maupun hydroquinone.

Halaman:

Editor: Jubaedah

Sumber: YouTube Dr. Richard Lee


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x